Seputar BanyumasSeputar BanyumasSeputar Banyumas
  • Beranda
  • Banyumas
  • Cilacap
  • Purbalingga
  • Banjarnegara
  • Jateng
  • Nasional
  • Olahraga
  • Plesiran
  • Ragam
  • Risalah
  • Opini
  • Indeks
Seputar BanyumasSeputar Banyumas
  • Beranda
  • Banyumas
  • Cilacap
  • Purbalingga
  • Banjarnegara
  • Jateng
  • Nasional
  • Olahraga
  • Plesiran
  • Ragam
  • Risalah
  • Opini
  • Indeks
Pencarian
  • Beranda
  • Banyumas
  • Cilacap
  • Purbalingga
  • Banjarnegara
  • Jateng
  • Nasional
  • Olahraga
  • Plesiran
  • Ragam
  • Risalah
  • Opini
  • Indeks
Ikuti Kami
© 2025 Seputar Banyumas. All Rights Reserved.
Seputar Banyumas > Artikel > Banjarnegara > Berkah Sura, Perajin Tenong di Banjarnegara Ikut Kebanjiran Order 
Banjarnegara

Berkah Sura, Perajin Tenong di Banjarnegara Ikut Kebanjiran Order 

Syarif TM
Terakhir diperbarui: 7 Juli 2025 13:20
Syarif TM
Membagikan
img 20250707 wa0007 Berkah Sura, Perajin Tenong di Banjarnegara Ikut Kebanjiran Order 
Perajin tenong Banjarnegara saat membuat pesanan tenong. Pada bulan Sura ini, perajin tenong ikut kekbanjiran order. (Syarif TM)
Membagikan
img 20250707 wa0007 Berkah Sura, Perajin Tenong di Banjarnegara Ikut Kebanjiran Order 
Perajin tenong Banjarnegara saat membuat pesanan tenong. Pada bulan Sura ini, perajin tenong ikut kekbanjiran order. (Syarif TM)

SEPUTARBANYUMAS.COM – Bulan sura menjadi berkah tersendiri bagi para perajin tenong di Banjarnegara, sebab pada bulan ini, banyak masyarakat yang menggelar berbagai tradisi budaya dan membutuhkan tenong.

Tenong merupakan satu tempat makanan yang terbuat dari anyaman bambu, tenong menjadi bagian penting dalam berbagai kegiatan bidaya dan tradisi dalam perayaan suranan maupun ruwat bumi, termasuk tradisi sadran saat jelang bulan Ramadan.

Pada bulan Sura ini, para perajin tenong ikut mendapatkan berkahnya, bagaimana tidak, selama 1 bulan, omzet menerak meningkat drastis hingga 80 persen. Tak hanya itu, harga jual juga mengalami kenaikan dari sebelumnya Rp 40 ribu per buah, saat ini meningkat menjadi Rp 50 ribu hingga Rp 55 ribu per buah.

Perajin yang juga pengepul tenong asal Banjarnegara Suwarso mengatakan, pada momentum bulan sura ini, kerajinan tenong asal Banjarnegara laris manis, sebab dalam sebulan permintaan tenong bisa mencapai 3.000 buah, hal ini meningkat tajam jika dibandingkan bulan-bulan biasa yang hanya mampu menjual sekitar 1.600 buah.

Baca juga  Jelang Nataru 2025–2026, Rutan Banjarnegara Perketat Pengamanan

“Pada Suranan ini, perajin tenong juga ikut ketiban rizki, sebab selama bulan Sura ini, kita sudah bisa menjual sekitar 3.000 tenong, peningkatan ini sangat signifikan, sebab kalau hari biasa, penjulaan tenong dalam sebulan berkisar pada angka 1.600 tenong,” katanya.

Menurutnya, ada dua momentum penting dan berkah bagi para perajin tenong, yakni bulan Syaban dan Sura. Peningkatan permintaan ini sudah dirasakan sejak tiga tahun terakhir, khususnya saat musim Sadran atau sebelum bulan puasa dan Sura seperti saat ini.

“Karena di bulan Sura ini ada tradisi budaya seperti ruat bumi, Suranan, serta tradisi budaya lainnya, sehingga para perajin tenong ini juga ikut kebagian berkahnya,” katanya.

Dikatakannya, tenong menjadi bagian tak terpisahkan dalam tradisi budaya Suranan maupun Sadran, dimana tenong digunakan sebagai sarana untuk membasa makanan maupun jajanan tradisional dalam kegiatan sedekah bumi atau Suranan.

“Sejak tiga tahun terakhir, banyak desa yang menggelar tradisi ruat bumi maupun Sadran, saat itu pula permintaan tenong meningkat drastis, sayangnya jumlah perajin tenong di Banjarnegara saat ini banyak berkurang dan masih didominasi oleh perajin usia lanjut,” katanya.

Baca juga  Meriah! Fun Run HUT Smansaba ke 64 Tahun 2025

Tingginya permintaan tenong juga berimbas pada kenaikan harga, jika pada bulan-bulan biasa harga tenong Rp 40 ribu per buah, kini naik menjadi Rp 50 ribu hingga Rp 60 ribu per buah. Tentu saja ini menjadi berkah bagi para perajin tenong di Banjarnegara.

Tak hanya dari Banjarnegara, psanan tenong juga datang dari luar Banjarnegara, biasanya mereka menjadi dan memesan melalui online dengan jumlah tertentu. “Banyak juga pesanan dari luar Banjarnegara,” katanya.

Biasanya, permintaan akan tenong datang melalui akun media sosial, pesanan dari luar kota biasanya dalam jumlah besar, sehingga membutuhkan waktu dalam proses pembuatan, terlebih pembuatan tenong dilakukan secara manual oleh para perajin.

TAG:berita banjarnegara terkinisura
Artikel Sebelumnya img 20250707 wa0000 Perkuat Ekonomi Rakyat Dengan Konservasi Jadi Program Unggulan Serayu Network Perkuat Ekonomi Rakyat Dengan Konservasi Jadi Program Unggulan Serayu Network
Artikel Selanjutnya img 20250707 wa0008 Tim Futsal Putri Purbalingga Jadi yang Terbaik di Kejurprov AFP Tim Futsal Putri Purbalingga Jadi yang Terbaik di Kejurprov AFP
TAHUN BARU
HUT PBG 25
HUT PBG 25 HR IRAWAN
HUT PBG 25 MKKS
HUT PBG 25 MUKODAM

Tetap Update Berita Terbaru!

Follow akun media sosial Seputar Banyumas dan jangan lewatkan kabar penting seputar Banyumas dan sekitarnya!
FacebookSuka
XMengikuti
InstagramMengikuti
YoutubeSubscribe
TiktokMengikuti

Mungkin Anda Suka

Rapat MBG dan Validasi data penerima manfaat
Banjarnegara

Rakor MBG Digelar, Pemkab Banjarnegara Tekankan Akurasi Data Penerima Manfaat

Oleh Syarif TM
Isra Miraj, siswa SRMP bersihkan Masjid
BanjarnegaraRisalah

Peringati Isra Miraj, Siswa SRMP 27 Banjarnegara Bersihkan Masjid, Tanamkan Nilai Ibadah Sejak Dini

Oleh Syarif TM
Gus Mikh
Banjarnegara

Makna Isra Miraj 1447 H: Gus Mikh Banjarnegara Ajak Umat Jadikan Salat sebagai Penguat Iman di Era Modern

Oleh Heri C
Evaluasi Kader JKN
BanjarnegaraKebumenPurbalingga

Kader JKN Disiapkan Lebih Profesional, BPJS Kesehatan Kebumen Gelar Evaluasi

Oleh Syarif TM
Seputar BanyumasSeputar Banyumas
Ikuti Kami
  • Susunan Redaksi
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Disclaimer
  • Terms of Service
  • Kebijakan Privasi
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan 
  • Kode Etik Jurnalistik
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lupa password?