Seputar BanyumasSeputar BanyumasSeputar Banyumas
  • Beranda
  • Banyumas
  • Cilacap
  • Purbalingga
  • Banjarnegara
  • Jateng
  • Nasional
  • Olahraga
  • Plesiran
  • Ragam
  • Risalah
  • Opini
  • Indeks
Seputar BanyumasSeputar Banyumas
  • Beranda
  • Banyumas
  • Cilacap
  • Purbalingga
  • Banjarnegara
  • Jateng
  • Nasional
  • Olahraga
  • Plesiran
  • Ragam
  • Risalah
  • Opini
  • Indeks
Pencarian
  • Beranda
  • Banyumas
  • Cilacap
  • Purbalingga
  • Banjarnegara
  • Jateng
  • Nasional
  • Olahraga
  • Plesiran
  • Ragam
  • Risalah
  • Opini
  • Indeks
Ikuti Kami
© 2025 Seputar Banyumas. All Rights Reserved.
Seputar Banyumas > Artikel > Cilacap > Rotasi Besar! 10 Kapolsek Polresta Cilacap Dimutasi, Ini Daftarnya
Cilacap

Rotasi Besar! 10 Kapolsek Polresta Cilacap Dimutasi, Ini Daftarnya

Faiz Ardani
Terakhir diperbarui: 28 Mei 2025 19:29
Faiz Ardani
Membagikan
IMG 20250528 WA0017 Rotasi Besar! 10 Kapolsek Polresta Cilacap Dimutasi, Ini Daftarnya
Prosesi serahterima jabatan 12 periwa Polresta Cilacap yang di mutasi. (Dok Humas Polresta Cilacap)
Membagikan
IMG 20250528 WA0017 Rotasi Besar! 10 Kapolsek Polresta Cilacap Dimutasi, Ini Daftarnya
Prosesi serahterima jabatan 12 periwa Polresta Cilacap yang di mutasi. (Dok Humas Polresta Cilacap)

SEPUTARBANYUMAS.COM – Sebanyak 12 pejabat, termasuk 10 Kapolsek jajaran, resmi dimutasi dalam rotasi besar-besaran yang digelar Selasa (27/5/2025). Bukan sekadar pergantian jabatan, langkah ini menjadi bagian dari strategi penyegaran organisasi dan peningkatan kinerja kepolisian di wilayah hukum Polresta Cilacap.

Upacara serah terima jabatan berlangsung khidmat di Lapangan Mapolresta Cilacap, dipimpin langsung oleh Kapolresta Cilacap, Kombes Pol Dr. Ruruh Wicaksono, dan dihadiri para pejabat utama, perwira, Kapolsek jajaran, serta Pengurus Bhayangkari Cabang Cilacap.

Pejabat yang melaksanakan sertijab di antaranya adalah Kompol Arif Budi Hartono yang resmi menjabat sebagai Kasat Pamobvit, menggantikan AKBP Ridju yang memasuki masa purna tugas. Sementara itu, jabatan Kabag Logistik oleh AKP Fuad, yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolsek Kroya.

Untuk jabatan Kapolsek, sejumlah rotasi jabatan juga dilakukan. Kapolsek Kroya kini dijabat oleh AKP Iwan Efendi, yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolsek Sampang. Jabatan Kapolsek Sampang kemudian diserah terimakan kepada AKP Yuli Ashari.

Kapolsek Cilacap Selatan AKP Setyo Nugroho, juga dirotasi sebagai Kapolsek Cilacap Utara menggantikan AKP Tusiran yang dimutasikan ke Polresta Cilacap. Sementara jabatan Kapolsek Cilacap Selatan yang sebelumnya dipegang oleh kini dijabat oleh AKP Siwan, yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolsek Binangun. Posisi Kapolsek Binangun kemudian diisi oleh AKP Aan Budiono.

Baca juga  Iduladha di Balik Jeruji: Rebutan Torpedo Kambing Warnai Perayaan di Lapas Cilacap

Sementara itu, jabatan Kapolsek Jeruklegi kini dipimpin oleh Iptu Rambiat Edi menggantikan AKP Badrun, yang mendapat penugasan baru sebagai Kapolsek Kedungreja menggantikan Kompol Sutarjo yang telah purna tugas.

Untuk Polsek Gandrungmangu, Iptu Budi Pitoyo, S.H. dipercaya menjabat sebagai Kapolsek Gandrungmangu menggantikan Kompol Yusuf Haryadi yang telah purna tugas.

Rotasi jabatan juga dilaksanakan di Polsek KSKP dan Polsek Sidareja, dimana sebelumnya Kapolsek KSKP yang dijabat oleh AKP Amien Antalsa kini diserahkan kepada AKP Widiyantoro, sementara AKP Amien Antalsa menjadi Kapolsek Sidareja.

Kapolresta Cilacap Kombes Pol Ruruh Wicaksono menegaskan, bahwa mutasi bukanlah sekadar formalitas rutin, tetapi bagian dari upaya menjaga dinamika organisasi agar tetap sehat dan siap menghadapi tantangan keamanan wilayah.

“Mutasi adalah bagian dari pembinaan karier dan penyegaran organisasi. Diharapkan para pejabat baru mampu segera menyesuaikan diri dengan lingkungan tugas, mengenali karakteristik masyarakat, serta membangun sinergi dengan seluruh elemen untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif,” ujarnya.

Langkah ini menunjukkan keseriusan Polresta Cilacap dalam menerapkan prinsip regenerasi kepemimpinan, serta menciptakan institusi yang adaptif, profesional, dan dekat dengan masyarakat. Dengan formasi baru ini, harapan publik terhadap Polri sebagai pelindung dan pengayom semakin besar, terutama di tengah dinamika sosial yang terus berkembang.

Baca juga  Gelombang Tinggi 2,5 Meter Intai Perairan Cilacap hingga Purworejo pada 5-8 Desember 2025
TAG:berita cilacap terkinipolresta cilacap
Artikel Sebelumnya IMG 20250528 WA0016 Cek Rob Demak, Ini Instruksi Gubernur Ahmad Luthfi ke Jajarannya Cek Rob Demak, Ini Instruksi Gubernur Ahmad Luthfi ke Jajarannya
Artikel Selanjutnya IMG 20250529 WA0001 Meriah! FLS2N Banyumas 2025 Jadi Ajang Adu Bakat Seni Pelajar Meriah! FLS2N Banyumas 2025 Jadi Ajang Adu Bakat Seni Pelajar
TAHUN BARU
HUT PBG 25
HUT PBG 25 HR IRAWAN
HUT PBG 25 MKKS
HUT PBG 25 MUKODAM

Tetap Update Berita Terbaru!

Follow akun media sosial Seputar Banyumas dan jangan lewatkan kabar penting seputar Banyumas dan sekitarnya!
FacebookSuka
XMengikuti
InstagramMengikuti
YoutubeSubscribe
TiktokMengikuti

Mungkin Anda Suka

Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Setda Cilacap, Hari Winarno memberikan keterangan terkait percepatan tender. (Faiz Ardani).
Cilacap

Pemkab Cilacap Kebut Lelang Proyek 2026, PBJ Jemput Bola ke OPD

Oleh Faiz Ardani
imigrasi cilacap
Cilacap

Imigrasi Cilacap Deportasi WN Taiwan, Overstay Lebih 60 Hari

Oleh Faiz Ardani
Wisata cilacap
CilacapPlesiran

Jelajahi Wisata Cilacap Gratis Tiket Masuk, Destinasi Alam Eksotis Tanpa Biaya

Oleh Kurnia
Wijayakusuma fc
CilacapOlahraga

Laga Wijayakusuma FC vs Persibat Diundur

Oleh Djamal SG
Seputar BanyumasSeputar Banyumas
Ikuti Kami
  • Susunan Redaksi
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Disclaimer
  • Terms of Service
  • Kebijakan Privasi
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan 
  • Kode Etik Jurnalistik
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lupa password?